BLACK NERO SERIES

CPF1 Black Nero Series adalah kaca film yang dirancang khusus dimana konsumen mendapatkan nilai-nilai manfaat dan kualitas kaca film secara maximal, namun menawarkan harga jual yang sangat bersahabat, sehingga dapat menjadi pilihan bagi konsumen yang memiliki konsentrasi terhadap harga beli.

Produk CPF1 Black Nero juga tetap memberikan jaminan atau garansi kualitas produk dan pemasangan selama 5 (lima) tahun.

BLACK NERO SERIES VISIBLE LIGHT
TRANSMITTANCE
VISIBLE LIGHT
REFLECTED
ULTRA VIOLET
REJECTED
TOTAL SOLAR
ENERGY REJECTED
BLACK NERO 40 30 % 8 % 99 % 56 %
BLACK NERO 60 15 % 7 % 99 % 70 %
BLACK NERO 80 5 % 5 % 99 % 83 %